Skip to content

Penurunan Harga Bitcoin Masih dalam Batas Wajar

Posted byBryan Cooper September 23, 2021

VIVA â€“ Kepala Eksekutif Indodax Oscar Darmawan menilai penurunan harga Bitcoin dalam beberapa hari terakhir tidak perlu terlalu dikhawatirkan oleh investor karena masih dalam batas wajar.

Harga Bitcoin merosot hingga 9,47 persen dalam sepekan terakhir buntut dari aksi jual investor lantaran adanya kekhawatiran efek penularan China Evergrande Group dan juga investor yang sedang fokus pada arah kebijakan Bank Sentral Amerika Serikat (US Federal Reserve).

“Pada dasarnya kan, naik turunnya harga aset kripto didasari oleh hukum permintaan penawaran dan tren beritanya apakah lagi positif ataupun negatif. Namun saya rasa penurunan ini masih dalam batas wajar mengingat Bitcoin masih berpotensi meningkat lagi,” kata Oscar, Kamis, 23 September 2021.

Tags:

Post navigation

Previous Post Previous post:
Berbenah Turunkan Emisi Gas Rumah Kaca
Next Post Next post:
Uji Kemampuan Digital Marketing Lewat Software
Top